081617305024 (Ahmad Abdul Muiz)
Gedung Sekolah SDIT Al-Qudwah Depok
Gedung sekolah yang sejuk, asri, nyaman dan representative sangat mendukung kesuksesan proses Kegiatan Belajar Mengajar siswa di sekolah .
Proses Kegiatan Tahfidz Al-Quran
Sesuai dengan Visi Pendidikan Al-Qudwah yaitu Mencetak Generasi Qurani maka Yayasan Islam Al-Qudwah menargetkan seluruh siswanya agar hafal minimal 10 juz pada tingkat SDIT, 10 Juz di tingkat SMPIT dan 10 Juz ditingkat SMAIT maka lulusan Al-Qudwah hafal al-Quran 30 Juz.
Family Gathering Guru dan Karyawan Yayasan Islam Al-Qudwah
Sekolah yang unggul adalah sekolah yang memiliki guru professional dan penyelenggara sekolah yang professional adalah yang selalu memikirkan kesejahteraan para gurunya.
Kegiatan Ekstrakurikuler
Dalam membekali siswa didik dari hal kompetensi, kemampuan, dan keterampilan hidup (life skills) yang diperlukan dan sangat kompetitif kegiatan Ekstrakurikuler merupakan salah satu kurikulum alternative yang diterapkan di lembaga pendidikan Islam al-Qudwah Depok sehingga para siswa lulusan al-Qudwah siap bersaing dalam menghadapi tantangan kehidupan masa depan.
Rabu, 07 Mei 2014
Selasa, 28 Januari 2014
- Mendidik siswa/I agar memiliki kepribadian islami.
- Mendidik siswa/I menguasai ilmu pengetahuan, teknologi, dan bahasa asing.
- Membina siswa/I memiliki jiwa kepemimpinan.
- Membina siswa/I memiliki jiwa social dan entrepreneurship.
- Melaksanakan pembelajaran yang efektif dan menyenangkan.
- Hafal al-Quran minimal 10 juz mutqin.
- Hafal Hadits pilihan minimal 100 hadits.
- Percaya diri berbahasa Arab dan Inggris
- Memiliki karakter pembelajar dan pemimpin (to be a learner and leader)
- Kurikulum Nasional : Agama, PKN, Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, dan KTK
- Kurikulum Unggulan/ Lokal : Tahfidzul Quran, BQ metode qiroati, Hadits dengan metode irama dan cerita, bahasa Arab dengan metode bayangan tangan/ isyarat.
- Kurikulum Alternatif : Ekstrakurikuler Melukis, Musik, Handycraft, Pramuka SIT, Taekwondo, Silat, Robotik, Bahasa Inggris, Outing Class, Super Camp, Renang, MABIT, Mentoring, Dzikir al-Ma’tsurat dan Shalat sunnah Duha bersama.
PROFIL Al-QUDWAH ISLAMIC SCHOOL
- Membudayakan dan mengoptimalkan sistem pendidikan islam sebagai kompetensi inti (core competence) dalam pembentukan kepribadian dan peradaban islami.
- Memadukan kurikulum (kognitif, afektif, psikomotorik, dan interpersonal skill) baik lokal, nasional maupun internasional yang berorientasi pada pembentukan pribadi muslim yang berjiwa pemimpin dan berwawasan internasional.
- Menyelenggarakan pembelajaran yang nyaman dan menyenangkan yang sesuai dengan nilai-ilai Quran.
- Islami, dengan seluruh karakteristiknya sebagai agama rabbani, universal, integral, seimbang, permanen, dan fleksibel, serta realistik dan manusiawi.
- Terpadu, baik dalam sistem pembelajaran maupun kurikulumnya. Keterpaduan (integration) diperlukan untuk menghilangkan dikotomi antara islam dan kehidupan, kepentingan ukhrawi dan duniawi, termasuk dalam memahami dan menghargai kemampuan anak didik khususnya dalam aspek kecerdasan.
- Unggul, dengan bekal kompetensi, kemampuan, dan keterampilan hidup (life skills) yang diperlukan dan sangat kompetitif, sehingga siap bersaing dalam menghadapi tantangan kehidupan masa depan.
- Internasional, dengan kompetensi dan wawasan Internasional sebagai antisipasi memasuki peraingan global khsusnya dalam meraih peluang melanjutkan di Universitas Internasional, baik sebagai seorang muslim, da’i, maupun sebagai seorang professional dan pemimpin masa depan.
- Mampu berinteraksi dengan al-Quran dan Sunnah, sebagai dasar pembentukan kecerdasan spiritual (SQ), jiwa dan tanggung jawab kepemimpinan, karakter dan kepribadian islami.
- Mampu berbahasa internasional (Arab dan Inggris) disamping bahasa nasional yang baik dan benar, sebagai alat komunikasi dan interaksi sosial penunjang kecerdasan intelektual (IQ), interpersonal dan emosional (EQ)
- Menguasai sains dan teknologi khususnya information and communication technology (ICT), seni, broadcasting (TV & Radio) dan jurnalistik.
- Memiliki kemampuan manajemen kewirausahaan (khususnya dalam bidang bisnis dan pertanian) baik teori maupun terapan sebagai bekal pengembangan aspek kecerdasan intelekual (IQ) dan emosional (EQ) untuk menjalani kehidupan anak didik yang mandiri di masa depan.
- Memiliki kebiasaan (habit) untuk melakukan penelitian (research) dalam kehidupan sehari-hari, tidak hanya terbatas tugas sekolah, sebagai dasar pengembangan kemampuan berfikir kreatif dan inovatif.
- Interaksi dan Tahfidzul Quran dan Sunnah yang didesain seefektif mungkin memanfaatkan masjid dan islamic center sebagai tempat belajar secara berkelompok (halaqoh, atau focus group learning). Masing-masing dimanage oleh seorang pembimbing, murobbi atau mentor.
- Bahasa Arab dan Inggris, dititik tekankan pada kemampuan berkomunikasi dan interaksi sosial, ditambah dengan bekal analisa, interaksi budaya, dan pengembangan kemampuan berpikir kreatif.
- Sains dan teknologi, seni, jurnalistik, dan broadcasting, untuk membentuk kompetensi keterampilan hidup (life skill).
- Riset, untuk membangun kebiasaan (habit) dan menajamkan indera dalam mengamati dan melakukan penelitian di kehidupan sehari-hari. Kebiasaan ini penting untuk mendukung kreativitas siswa dalam mengembangkan dirinya.
- 3 (Tiga) pekan belajar secara indoor, bersifat teoritik, focus learning, riset dan praktek, selanjutnya diakhiri dengan ujian/evaluasi belajar .
- 1 (Satu) pekan terakhir belajar untuk mengembangkan diri, life skill dan extrakurikuler lain dengan metode training, studi banding dan study tour, riset, magang (apprentice) dan student exhibition and show.
- Masjid dan Islamic Center, sebagai pusat ibadah serta pembentukan karakter dan kepribadian islami.
- Bangunan sekolah dan Asrama yang terdiri dari : Pusat Sumber Belajar (PSB) dan micro teaching room yang dilengkapi labolatorium sains dan teknologi berbasis multimedia, perpustakaan digital, ruang dan sarana pengembangan seni teater dan jurnalistik, broadcasting, dan ruang kelas yang dilengkapi dengan ruang kelas yang dilengkapi fasilitas information and Communication Technology (ICT)
- Kamar Tidur dan ruang belajar berbasis multimedia (satu siswa satu komputer) yang dilengkapi dengan unlimitied internet dan intranet.
- Ruang Administrasi yang terdiri dari ruang direktur sekolah, ruang guru, ruang administrasi dan TU.
- Lapangan olahraga mini, untuk bulu tangkis, futsal, sarana outbond, taman, kantin, dan klinik.
- Labolatorium perekonomian islam sebagai sarana pengembangan kewirausahaan (entrepreneurship).
- Memiliki visi dan misi tentang pendidikan, pembelajaran, serta masa depan anak didik dan pendidikan.
- Berdedikasi tinggi dengan ketulusan dan keikhlasan yang arif dan bijaksana, serta mencintai profesinya sebagai pendidik.
- Berkepribadian islami sebagai figur teladan bagi anak didik.
- Kreatif dan inovatif dalam menjalankan tugas pengajaran dan pembelajaran.
- Trampil dan berkompetens dalam bidang studinya.
- Membangun wawasan da’wah dan tarbiah Islamiah.
- Mengatasi masalah belajar siswa.
- Meningkatkan keterampilan belajar dan prilaku siswa.
- Membantu guru mengelola siswa.
- Memantau dan melakukan evaluasi kepribadian dan moral siswa.
- Membangun wawasan psikopaedagogis.
- Sebagai konsultan bagi guru dan orang tua dalam pengembangan pembelajaran.
- Mengatasi masalah belajar siswa.
- Membantu seleksi siswa dan guru.
- Meningkatkan keterampilan mengajar guru, mentor dan belajar siswa.
- Membantu guru mengelola siswa di kelas.
- Memantau dan melakukan evaluasi kesehatan khususnya psikoogis siswa.
Senin, 27 Januari 2014
Tahun 2014/2015
Ketua
Anggota
PENGURUS
DEPARTEMEN-DEPARTEMEN
Gunawan Herlambang
DIVISI
Kepala Sekolah RA
MISI
- Membudayakan dan mengoptimalkan sistem pendidikan Islam sebagai kompetensi inti (core competence) dalam pembentukan kepribadian dan peradaban Islami.
- Memadukan kurikulum (kognitif, afektif, psikomotorik, dan interpersonal skill) baik lokal, nasional maupun internasional yang berorientasi pada pembentukan pribadi muslim yang berjiwa pemimpin dan berwawasan internasional.
- Menyelenggarakan pembelajaran yang nyaman dan menyenangkan yang sesuai dengan nilai-nilai QurĂ¡ni.
- Meluruskan
pandangan, berdasarkan UUY bahwa yayasan adalah Badan Hukum yang terdiri
atas kekayaan yang dipisahkan dan diperuntukan untuk mencapai tujuan.
- Mewujudkan
manajemen dan sistem yang baik, melengkapi organ yayasan dan mengkukuhkan
4 (empat) Departemen yaitu 1). Departemen Kelembagaan, 2). Departemen
Pengembangan SDM 3). Departemen Pengembangan Ummah, 4). Departemen
Pengembangan Usaha dan Bisnis.
- Menginginkan
agar Yayasan Islam Al qudwah ke depan memiliki fasilitas yang ideal
dan Representative.
- Menghidupkan
dalam Persfektif lembaga Pendidikan Al-Qudwah ke depan, memiliki
keunikan dan kompetensi yang khusus di bidang Al Quran, Tarbiah dan
Leadership. Sehingga melahirkan lulusan yang Qur’ani,
berkarakter dan trampil, maka diharapkan para stakeholder tidak
mempercayakan pendidikan kepada orang lain.
- Mewujudkan
impian pada tujuan Pendidikan & yayasan Al qudwah adalah
sebagai Pusat Pendidikan yang melahirkan Generasi Quran, dan Pusat
institusi Masyarakat Madani.
- Biaya Pendidikan
Murah Terjangkau.
- Berasaskan
kepuasan dalam Pelayanan.
- Berasaskan Mutu
Tinggi.
- Terpusat
pada Sumber Daya Manusia.
- Sebagai Standar Penyelenggaraan
Pendidikan dan Dakwah.
- Mengusahakan Kesejahteraan Guru
dan Karyawan.
- Tidak
ada layanan atau hasil-hasil kegiatan yang mengecewakan Publik
Int&Ext. (Administrasi)
- Bangkit
mengejar ketertinggalan, menghasilkan siswa trampil, berbobot, berwawasan
luas, serta menjadi rujukan Pendidikan di Jawa Barat khususnya dan
Nasional pada umumnya. (Kegiatan/Program)
- Memaksimalkan
segala potensi, berproduksi, berinvestasi menghadapi masa depan yang lebih
baik. (Produktif)
- Lentur
terhadap perubahan, peka terhadap informasi, siap bersaing di era
globalisasi mendatang. (Karakter Manajemen)
- Memelihara
Sistem mutu yang berkwalitas (SOP) di setiap level dan meningkatkan pengembangan
Sumber Daya Manusia ( SDM ), agar memiliki kemampuan peran yang standar. (Sistem
Mutu)
- Memiliki
aturan kepegawaian yang sempurna dan berusaha meningkatkan penghasilan
para pegawai sesuai standar UMR yang berlaku. (Sistem Kepegawaian&Penggajian)
- Menghidupkan
Fund Raising, agar dapat menyeimbangkan antara pemasukan dan pengeluaran
setiap penyelenggaraan seluruh kegiatan membuahkan hasil (Stabilitas)
Bismillahirrahmanirrahim...
Sasaran pendirian al-Qudwah diarahkan untuk membantu ummat melalui penyediaan sarana dan prasarana: