Membangun Ummat Islam sebagai Masyarakat Pendidikan
(Education Society) menuju terbentuknya Masyarakat Madani.
MISI
Membangun kepribadian ummat dalam tiga ranah;
Intelektual, spiritual dan moral ummat menuju kemaslahatan dunia dan akhirat.
MISI PENDIDIKAN
- Membudayakan dan mengoptimalkan sistem pendidikan Islam sebagai kompetensi inti (core competence) dalam pembentukan kepribadian dan peradaban Islami.
- Memadukan kurikulum (kognitif, afektif, psikomotorik, dan interpersonal skill) baik lokal, nasional maupun internasional yang berorientasi pada pembentukan pribadi muslim yang berjiwa pemimpin dan berwawasan internasional.
- Menyelenggarakan pembelajaran yang nyaman dan menyenangkan yang sesuai dengan nilai-nilai QurĂ¡ni.
0 komentar:
Posting Komentar